Skip to main content

    Puisi Religi | Seruan Untuk Muslim

    Puisi religi atau puisi yang religi dengan judul puisi seruan untuk muslim, bagaimana kata kata religi dalam bait puisi untuk muslim yang dipublikasikan berkas puisi.

    Untuk lebih jelasnya puisi religi Islam disimak saja deretan bai bait puisi seruan muslim berikut ini.


    PUISI SERUAN UNTUK MUSLIMOleh: Khalid Bin Zainul

    Mari kita hiasi hidup ini
    dengan mengikut cara hidup islami.
    Mari kita terangi hati ini
    dengan puji-pujian pada ilahi

    Marilah sama memperaktikan,
    amalan sunnah yang dianjurkan.
    Mohon dikuatkan akar keimanan
    yang dipertahankan.
    Mohonkan pedoman dalam perjalanan
    memacu perjuangan.

    Mari kita syukuri hidup ini,
    yang dirahmati oleh ilahi.
    Mari kita ceriakan jiwa ini
    dengan keikhlasan tika berbakti.

    Marilah kita mengumpul bekal,
    sebelum kita meninggal dunia
    Nikmat di sini tiada kekal
    waktu yang dipersia
    tiada kan berulang,
    takdirnya nanti berakhir malang.

    Muhammad Khalid Bin Zainul
    Kota Singa 19.10.2018 1:44am


    Demikianlah puisi religi berjudul puisi seruan muslim baca juga puisi Islami atau puisi agama Islam yang telah diterbitkan berkaspuisi.com sebelumnya

    Semoga puisi seruan muslim dapat menghibur dan menginspirasi untuk menulis puisi tentang islam yang menyentuh hati atau puisi islami tentang hijrah.

    Rekomendasi Puisi Untuk Anda:

    Buka Komentar