Skip to main content

    Puisi Kesendirian | Dalam Kesendirian

    Berikut ini adalah puisi kesendirian yang berisikan puisi dalam kesendirian dan puisi gersang ketulusan.

    Bagaimana kata kata puisi tentang sendiri dalam bait puisi sendirian yang dipublikasikan blog puisi kali ini.

    Untuk lebih jelasnya puisi kesedihan dalam kesendirian disimak saja dua puisi tentang kesendirian dibawah ini.


    PUISI DALAM KESENDIRIANKarya : Putra Padjadjaran

    Dalam kesendirian kulalui hari-hari
    Mengiringi detik-detik berlari
    Senyap kerap menyelinap
    Mengusik hasrat yang mengendap

    Dalam kesendirian kumerenda harapan
    Sebentuk cinta lepaskan pasung kesendirian
    Kisah rindu menjadi pengantar lelap
    Kasih tersemat dalam lisan kala berucap

    Dalam kesendirian kumenyulam khayalan
    Impian terwujud dalam kenyataan
    Segumpal semangat erat mendekap
    Tiada memudar pun jua lesap

    Banjar, 070313


    Puisi Gersang KetulusanOleh: Pujangga Pinggiran

    Melangkah Melewati Halimun Kesendirian,
    Mencetak Jejak Tak Terlacak,
    Bayangmu Kembaran Di Kegelapan,

    Hamparan Warna,
    Biru Lunglai Terrebah,
    Bersama Payung Reot Tergolek,
    Sisakan Jeritan Hati Miris Mengiris,

    Siap Menati Unjung Bumi,
    Datangku Telah Di Tunggu,
    Salahku Bukan Salahmu,
    Bahagiamu Kini Pengasinganku "


    Demikianlah tentang puisi kesedihan dalam kesendirian, baca juga puisi sunyi dan puisi sedih dalam sendiri atau puisi puisi cinta patah hati yang telah diterbitkan berkaspuisi.com sebelumnya

    Semoga puisi kesedihan dalam kesendirian dapat menghibur dan menginspirasi untuk menulis puisi sendiri dalam sepi atau puisi sendiri tanpa cinta.

    Rekomendasi Puisi Untuk Anda:

    Buka Komentar