Skip to main content

    Puisi Bunga Krisan - Oleh Edy Witanto

    Puisi bunga krisan atau puisi tentang bunga krisan bagaimana kata kata bunga dalam bait puisi keindahan bunga yang dipublikasikan berkas puisi kali ini.

    Apakah sama halnya dengan puisi bunga krisan di taman kecil atau puisi bunya krisan untuk bunda.

    Untuk lebih jelasnya puisi tentang bunga krisan disimak saja deretan bait bait puisi bunga krisan berikut ini.


    Puisi Bunga krisanOleh: Edy Witanto

    Selendang yang melingkar badan
    Mempercantik kealamian penampilan
    Jalan perlahan lahan diikat kain panjang
    Bagai jalannya macan kala kelaparan

    Wahai dewi pujaan, kini kita bergandeng tangan
    Pundakmu sesekali rebahan di bahu sebelah kanan
    Senyum manja yang selama ini menggoda iman
    Terengkuh dalam genggaman tangan

    Mau melangkah kemana kita sekarang?
    Jika adinda menginginkan rembulan
    Kakanda pasti akan pergi mengambilkan
    Yang penting wajah secantik bunga krisan
    Bertambah sempurna dengan senyuman

    Rayulah diriku wahai adinda
    Mari kita berpelukan kesurga
    Bercumbu rayu sepuasnya
    Di singgasana para dewa

    Edy malang 120617


    Demikianlah puisi bunga krisan baca juga Puisi Cantiknya Bunga Krisan atau Puisi Wajah Dalam Dekapan Bunga Krisan Kuning yang telah diterbitkan berkaspuisi.com sebelumnya

    Semoga puisi bunga krisan dapat menghibur dan menginspirasi untuk menulis puisi Sekuntum Bunga atau puisi puisi tentang keindahan bunga.

    Rekomendasi Puisi Untuk Anda:

    Buka Komentar